Ganjil 2021-Sensor dan Transduser-PTES119308

Ganjil 2021-Sensor dan Transduser-PTES119308

Course modified date: 23 Nov 2021

Perkuliahan Sensor dan Transduser mengembangkan pemikiran tentang pengertian komponen sensor dan transduser. Materi kuliah terdiri dua bagian utama yaitu bagian sensor dan bagian transduser. 

Bagian sensor membahas dasar sensor aktif dan pasif, perbandingan dan penilaian berbagai jenis teknologi sensor meliputi antara lain: sensor cahaya, sensor suara /ultrasonik, sensor suhu,  tekanan dan kecepatan, sedangkan bagian transduser membahas tentang cara kerja berbagai jenis transduser. Perkuliahan dilaksanakan dengan pendekatan Problem Based learning. Penilaian berbasis kompetensi melibatkan partisipasi aktif, dan produk rancangan aplikasi sensor dan transduser untuk industri maupun masyarakat

APLIKASI MIKROKONTROLLER-PTE1517

APLIKASI MIKROKONTROLLER-PTE1517

Course modified date: 30 Aug 2021

Mata kuliah ini membahas tentang aplikasi mikrokontroller melalui pengembangan perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software) sesuai kebutuhan lapangan khususnya di bidang teknik Elektro. Perangkat keras meliputi perangkat display, sakelar mekanik, sensor-sensor dan motor listrik sebagai tenaga penggerak, sedangkan perangkat lunak meliputi desain algoritma, dan penyusunan program berbasis bahasa C.


RANGKAIAN DIGITAL - PTES120108

RANGKAIAN DIGITAL - PTES120108

Course modified date: 30 Aug 2021

Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang konsep dan implementasi gerbang logika dasar, sistem operasi bilangan digital serta pengolahan data digital. Dengan mempelajari mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami bagaimana suatu sistem digital bekerja dan menganalisa komponen dan perangkat elektronika digital.


MATEMATIKA TEKNIK-PTES120106

MATEMATIKA TEKNIK-PTES120106

Course modified date: 30 Aug 2021

Mata Kulian ini membahas pengertian tentang sistem persamaan linier, operasi matrik, operasi bilangan kompleks, fungsi-fungsi dasar dan transendental, turunan dan integral fungsi-fungsi sederhana.

TEKNIK DISPLAY-PTES119511

TEKNIK DISPLAY-PTES119511

Course modified date: 30 Aug 2021

Mata kuliah ini menjelaskan prinsip dan cara kerja berbagai jenis display yang berkembang saat ini dan menjelaskan teknolgi memori yang banyak digunakan dalam dunia it saat ini.