Akuntansi Perhotelan

Akuntansi Perhotelan

Course modified date: 22 Mar 2020

Mata kuliah Akuntansi Perhotelan memberikan pengetahuan kepada mahasiswa tentang industri perhotelan, ruang lingkup usaha perhotelan, dan akuntansi perhotelan. Akuntansi perhotelan merupakan proses mengidentifikasi, mencatat, menggolongkan, menyusun laporan keuangan, menganalisis, menginterpretasikan, dan mengkomunikasikan kejadian ekonomi yang terjadi dalam usaha perhotelan. Pengembangan materi pembelajaran Akuntansi  Perhotelan merujuk pada ketentuan Uniform System of Accounts for The Lodging Industry (USALI).