Interpretive Reading

Interpretive Reading

Course modified date: 9 Sept 2021

Mata kuliah Interpretive Reading bertujuan untuk menanamkan konsep-konsep berfikir kritis tentang belajar dan pembelajaran bahasa Inggris melalui kegiatan membaca berbagai jenis teks autentik baik akademik maupun non akademik. Melalui membaca dan menganalisis berbagai teks mahasiswa dapat membangun kompetensi membaca dengan indikator seperti: menganalisis struktur dan fungsi kebahasaan, memberikan agumen tentang konten bacaan, serta berlatih berbagai strategi  evaluatif yang mendorong terbangunnya kemampuan berfikir kritis dan kreatif dalam meningkatkan kompetensi membaca dalam bahasa Inggris sebagai bahasa asing