DASAR TATA BUSANA _KELAS B

DASAR TATA BUSANA _KELAS B

Course modified date: 5 Sept 2022

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah teori dan praktek bertujuan agar mahasiswa memiliki wawasan dan pengetahuan busana dan  mampu menganalisis perkembangan mode, sehingga dapat menerapkan dalam berbagai produk desain busana yang sesuai dengan kebutuhan dan tuntutan zaman. Setelah menempuh mata kuliah ini mahasiswa diharapkan memiliki pemahaman tentang pengetahuan busana, konsep dasar busana, meliputi fungsi busana dalam kehidupan manusia, memilih busana yang serasi berdasarkan etika dan estetika dengan mempertimbangkan kondisi bentuk tubuh, usia,  kesempatan dan terampil dalam membuat busana dan pengembanganya.