Asuhan Gawat Darurat Maternal Neonatal

Asuhan Gawat Darurat Maternal Neonatal

Course modified date: 27 Nov 2020

Kepada Tim UPK TIK agar course ini disetujui

Luh Ari Arini

Luh Ari Arini

Course modified date: 4 Dec 2020

Mata kuliah ini adalah mata kuliah yang memberikan pengetahuan dan kemampuan pada mahasiswa dalam membentuk sikap dan kepribadian terkait berbagai strategi yang dapat digunakan dalam pengembangan kepribadian, mengenal lingkungan dan menggunakan kekuatan dirinya untuk merubah dan memberikan pengaruh terhadap lingkungan. 

Pengembangan kepribadian dalam pelayanan kebidanan

Mata kuliah ini adalah mata kuliah yang mengajarkan mahasiswa khususnya di prodi kebidanan untuk mampur bersikap, beretika dan memiliki kepribadian yang baik, terutama ketika nanti menjadi bidan. 

Asuhan Kebidanan Persalinan dan Bayi Baru Lahir copy 1

Mata Kuliah ini adalah mata kuliah inti keilmuan yang setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu melakukan role play pertolongan persalinan dan bayi baru lahir dengan menggunakan media phantoom 

IRMA PRAKTEK KEBIDANAN KOMUNITAS (PKL) I DARING 2020

Mahasiswa mampu memberikan asuhan kebidanan ditingkat masyarakat sesuai dengan tugas, kompetensi dan wewenangnya ditingkat komunitas dengan melibatkan peran serta masyarakat yang dilaksanakan secara daring.

IRMA ASUHAN KEBIDANAN GAWAT DARURAT MATERNAL DAN NEONATAL

Mata kuliah ini adalah mata kuliah utama yang setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan mampu menjelaskan konsep dan prinsip penyelamatan dan BLS serta penanganan awal gawat darurat maternal neonatal pada phantom. Bahan kajian pada mata kuliah ini meliputi konsep dan prinsip penyelamatan dan bantuan hidup dasar, sistem rujukan, penanganan gawat darurat di PONED dan PONEK dalam tim. Pelaksanaan pembelajaran menggunakan metode kuliah, tutorial, praktikum laboratorium, dan penugasan mandiri. Penguasaan mahasiswa dievaluasi dengan penilaian formatif dan sumatif serta nilai tugas.

IRMA ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN 2020

IRMA ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN 2020

Course modified date: 24 Sept 2020

Mata Kuliah ini adalah mata kuliah utama program studi setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan mampu menjelaskan tentang etika profesi dan dalam praktik kebidanan. Bahan kajian pada mata kuliah ini adalah tentang etika dan kode etik profesi bidan serta hukum dan perundang-undangan terkait pelayanan kebidanan. Pelaksanaan pembelajaran menggunakan metode kuliah, tutorial, praktikum laboratorium, dan penugasan mandiri. Penguasaan mahasiswa dievaluasi dengan penilai formatif dan sumatif serta nilai tugas.

IRMA PRAKTEK KEBIDANAN II 2020 DARING

IRMA PRAKTEK KEBIDANAN II 2020 DARING

Course modified date: 20 Sept 2020

Mahasiswa mampu memberikan asuhan kebidanan fisiologis pada ibu ibu bersalin, ibu nifas, bayi baru lahir, neonatus dan balita serta mampu deteksi dini dan penanganan awal kegawatdaruratan dengan menggunakan pendekatan manajemen kebidanan.

Praktek Kebidanan II Daring

Praktek Kebidanan II Daring

Course modified date: 10 Sept 2020

Dengan pengalaman pembelajaran klinik diharapkan mahasiswa mampu memberikan asuhan pada tatanan nyata guna mengimplementasikan secara nyata ilmu, keterampilan dan sikapnya secara holistik dan komprehensif.

FISIOLOGI

FISIOLOGI

Course modified date: 9 Sept 2020

MK ini membahas tentang proses fisiologi yang terjadu dalam tubuh yang meliputi sel, sistem pernafasan, sistem kardiovaskuler, hemostasis dan golongan darah, sistem otot dan sistem syaraf

BANTUAN HIDUP DASAR DI MASYARAKAT

BANTUAN HIDUP DASAR DI MASYARAKAT

Course modified date: 28 Aug 2020

Mata Kuliah ini membahas tentang Asuhan Gawat Darurat dengan Bantuan Hidup Dasar, yang menguraikan standar umum penanganan kegawatdaruratan, pemeriksaan dan tatalaksana awal kasus trauma, keterampilan penilaian pasien, tatalaksana jalan nafas, keterampilan manajemen jalan nafas, evaluasi dan tata laksana syok, trauma thorak, trauma kepala, trauma abdomen, trauma anggota gerak dan trauma yang berhubungan dengan kondisi lingkungan.

Anatomi Fisiologi

Anatomi Fisiologi

Course modified date: 7 Oct 2020

Pada mata kuliah ini akan membahas topik meliputi anatomi dasar, sistem muskuloskletal, kardiovaskuler, pernafasan, persyarafan, pencernaan, perkemihan, reproduksi, panca indera dan sistem endokrin. Juga membahas hubungan antar sistem dalam tubuh, introduksi fisiologi, peristiwa refleks dan gerak, postur tubuh,keseimbangan cairan dan elektrolit, perkembangan sel darah, fungsi sistem kardiovaskuler, proses oksigenasi, fungsi neuroendokrin dan hipothalamus, fungsi reproduksi, metabolisme dan suhu tubuh, fungsi pencernaan, perkemihan dan panca indera.

MATA KULIAH ANATOMI FISIOLOGI

MATA KULIAH ANATOMI FISIOLOGI

Course modified date: 20 Aug 2020

Mata Kuliah ini akan membahas topik diantaranya anatomi dasar, sistem muskuloskletal, sistem kardiovaskuler, pernafasan, pencernaan, panca idera, persyarafan, perkemihan, sistem reproduksi dan sistem endokrin. Pada mata kuliah ini juga akan dibahas hubungan antar sistem dalam tubuh, introduksi fisiologi, peristiwa refleks, keseibangan cairan dan elektrolit, perkembangan sel darah, fisiologi sistem kardiovaskuler, proses oksigenasi, neuroendokrin dan hipothalamus, metabolisme dan suhu tubuh, fungsi organ reproduksi, sistem pencernaan, sistem perkemihan dan panca indera.