Bioteknologi Pembenihan Perikanan 2023

Bioteknologi Pembenihan Perikanan 2023

Course modified date: 29 Aug 2023

Mata kuliah ini ini memberikan pengenalan terhadap teknik pembenihan ikan . Topik yang dibahas meliputi biologi pembenihan, pemilihan induk, produksi dan perawatan benih, nutrisi dan pakan dalam pembenihan, penyakit dan parasite pada induk dan benih, evaluasi kualitas benih serta pemasaran. Mahasiswa akan belajar bagaimana mengelola induk dan memproduksi benih berkualitas tinggi dengan sistem akuakultur berkelanjutan dan ramah lingkungan